Laman

Minggu, 09 Januari 2011

Cara membuat menu dropdown

Bagaimana cara membuat menu dropdown? Menu dropdown adalah suatu tampilan menu yang mengarah kebawah ketika kita klik. Untuk membuat menu dropdown, masuk pada Blogger >> Rancangan >> Tambah gadget >> HTML/Javascript >> lalu kopas html dibawah ini :

<form><select name="menu"
onchange="window.open(this.options[this.selectedIndex].value,'_blank')"size=1
name=menu>
<option />Link
<option value="http://nama situs" />nama yang ingin ditampilkan
<option value="http://nama situs" /> nama yang ingin ditampilkan
<option value="http:// nama situs " /> nama yang ingin ditampilkan
</select></form>

Setelah itu ganti "nama situs" dengan alamat situs yang ingin kita tuju, lalu ganti juga "nama yang ingin ditampilkan" dengan nama yang kita iginkan untuk situs tersebut, atau dengan nama asli dari situs tersebut.

Contoh setelah jadi :



Semoga bermanfaat, silahkan berkomentar
HANYA BLOG SAJA | Tanpa Bahan Kima
2011

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan berkoar pada setiap postingan

Artikel lainnya


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...